Skip to main content

CARA INSTALL SQL SERVER MANAGEMENT STUDIO 2017




Step by setep cara install sql server 2017
halo saya ucapkan terimaksih yang sudah membaca tulisan saya di blog,kali ini saya akan membagikan tutorial cara mengisntal sql dari awal samapai akhir sampai bisa digunakan,langsung saj tanpa basa basi lagi begini caranya:

1.Setelah Anda berhasil mendownload software SQL. cari file setup seperti berikut dan double click pada file setup.exe (Note: Software ini untuk laptop 64 bit ya)




Maka akan tampil proses loading seperti berikut:
2.Maka SQL Server Installation Center akan terbuka.




3.  Pilih menu Installation dari area navigasi di sebelah kiri. Pada sebelah kanan, klik link New SQL Server stand-alone installation or to an existing installation untuk melakukan instalasi standar.


4. Pilih radio button “Enter the Product key”. Kemudian klik tombol Next.


5Tandai check box “I accept the license terms”. Kemudian klik tombol Next.


  6.Pada halaman Global Rules, installer akan mengidentifikasi permasalahan yang muncul  ketika melakukan instalasi file pendukung SQL Server. Disini akan terlihat apa saja permasalahan yang muncul sebelum memulai proses instalasi.

   7.  Installer akan mengeksekusi proses validasi kebutuhan instalasi untuk mencegah munculnya error ketika proses instalasi. Untuk melihat daftar lengkap, klik tombol Show Details. Kemudian klik tombol Next.


  8.Centang semua fitur kecuali: PolyBase Query Service for External fo Search, Machine Learning Server (Standalone), R, python, Scale Out Master, Scale Out Worker. Kemudian klik tombol Next.


 9.Jika tidak ada pesan eror, maka klik Next.



10.Pilih default instance. Kemudian klik tombol Next.


11.Tampilan pada tab Service Accounts. Pastikan Startup Type Anda sudah sama dengan yang ada di tampilan berikut. Kemudian klik Next.


12.Klik tab collation. Kemudian klik tombol Next.



13. Pada tab Server Configuration, pilih Windows authentication mode.       klik tombol Add Current User.



14. Klik tab Data Directories. Tahap ini untuk menentukan tempat penyimpanan yang akan digunakan untuk SQL Server.



   15.Klik tab TempDB. Tahap ini untuk menentukan ukuran file yang akan digunakan untuk SQL Server.



16.Klik tab FILESTRAM. Kemudian klik tombol Next.



17. Pada tab Server Configuration, pilih Multidimensional and Data Mining Mode, kemudian klik Add Current User.


18.Klik tab Data Directories. Kemudian klik tombol Next.


19. Pada Distributed Replay Controller klik tombol Add Current User. Kemudian klik tombol Next.


20.  Isi Controller Name seperti tampilan berikut. Klik next.



21. Klik Show Details untuk melihat error, jika tidak ada maka klik next.


22.Maka ini tampilan semua fitur yang akan diinstal. Kemudian klik tombol Instal.


23.Tunggu proses instal sampai dengan selesai.


24. Jika sudah selesai instal maka tampilannya seperti berikut. Kemudian klik tombol
     Close.






Lalu install sql Management tools yang sudah saya kasih link nya sebelumnya.
caranya

25. Download dulu sql management tools nya ke halaman web untuk mendownload SQL Server Management Studio (SSMS), atau pada link donlot yang sudah saya d=sediakan di postingan sebelumnya. contoh seperti ini.




26. Jika sudah selesai mengunduh tools SSMS, kemudian double click tools tersebut untuk diinstal. Kemudian klik Instal.


27.Tunggu hingga proses menginstal selesai.



28. Jika sudah selesi maka silakan restart komputer Anda dengan mengklik tombol
Restart.


29.  Untuk menjalankan SQL Server 2017, silakan cari SQL Server Management Studio 2017. Kemudian klik Open/double click pada aplikasi SQL.


selesai


untuk link download nya bisa langsung klik link ini [Download sql]




































































Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

TEAM VIEWER UNTUK MENGENDALIKAN PC KITA DARI JARAK YANG SANGAT JAUH

Hai kali ini ada satu sofware yang cocok untuk digunakan pada saat kita sedang berada, kebetulan di jarak yang sangat jauh gunanya software ini bisa menegndalikan pc kita langsung dari hp ,tentu ini memudahkan kita untuk mnegecek pc masing masing kalau sedang tdak ada dirumah ini dia link donlotnya ya teman teman. DONLOAD TEAM VIEWER

Cara Membuat Tabel Di SQL SERVER MANAJEMENT STUDIO

Hai teman teman aku mau bagikan tutorial cara membuat database di sql caranya gampang banget enggak lama dan mudah,sedikit ngasitau tabel pada sql ini berguna untuk sebagai tempat untuk menarok data pada databsae sql,ok langsung saja ini dia caranya: 1. Anda harus punya database dulu, bagi kamu yang tidak tau atau baru main sql ini tidak tau cara membuat database sudah ada saya post bagaimana cara membuatnya di postingan sebelumnya ini linknya ya guys. 2. Jika sudah punya databasenya,klik kanan pada tabels,lalu klik new pilih table,akan ditampilkan jendela untuk mendesain tabel. 3. Pada Column Name,Ketikkan DepartemenID . 4.Arahkan ke kolom Data Type dan pilih int dari data daftar drop-down. 5. Hilangkan Ceklist Pada kolom Allow Nulls. 6. Pada bagian Column Properties, Arahkan ke properti identity specification, lalu ubah nilai properti is identity menjadi Yes. 7. Lanjut guys belum selesai, langkah selanjutnya adalah mengisi baris berikutnya di daftar kolom,Ket...